Kebakaran di Taman Maharani Aloha

MEDAN – Sebuah kebakaran besar terjadi di daerah Aloha Medan siang hari ini, Rabu 22 November 2023. Api mulai berkobar sekitar pukul 13.00 WIB. Pada kejadian tersebut ada beberapa warga berkesempatan untuk mem- video kan dan mem-foto kejadian kebakaran tersebut, lalu dipost di berbagai media sosial hingga berita ini di turun kan. Hingga saat ini, penyebab pasti kebakaran tersebut belum diketahui. Namun, diperkirakan kebakaran tersebut berasal dari salah satu rumah warga yang terbuat dari bahan yang mudah terbakar. Dalam peristiwa kebakaran ini tidak ada korban jiwa yang terkena dampak berat dalam peristiwa ini. Meski begitu pasti ada kerugian dalam bidang fasilitas rumah tangga , sebab api sempat menghanguskan beberapa rumah warga. Walaupun tidak ada korban jiwa, dengan api sebesar atau selebat itu pasti ada beberapa warga yang mengalami kerugian fisik atau yang di sebut luka luka pada fisik.